Kami memaksimalkan distribusi makanan melalui empat divisi kami, menawarkan jalur yang efisien dari produsen hingga konsumen akhir.
Industry
Kami berkomitmen untuk menyediakan bahan baku terbaik untuk industri makanan. Kerjasama kami dengan perusahaan bahan baku makanan terkemuka di dunia memungkinkan kami untuk menggunakan produk inovatif mereka di laboratorium kami. Dengan cara ini, kami mampu menawarkan 13 solusi aplikasi yang efisien bagi industri, melalui:
Kami menawarkan solusi rantai pasok makanan berkualitas tinggi untuk operator foodservice. Tim lokal kami selalu mengikuti perkembangan industri makanan Asia yang dinamis, menyediakan berbagai produk premium dengan harga yang kompetitif, dikirimkan langsung ke lokasi pelanggan:
Jaringan kami yang luas memungkinkan kami mendistribusikan berbagai merek makanan internasional ke supermarket regional dan pengecer lainnya. Dengan strategi pemasaran efektif kami, kami berhasil memperkenalkan merek-merek baru ke pasar lokal, menambah variasi produk dan rasa menarik bagi konsumen. Jalur distribusi kami:
Kami bertekad untuk membantu mitra kami meraih hasil optimal dalam penjualan online, memastikan pengalaman pelanggan yang konsisten di semua saluran digital. Tim kami merupakan pakar dalam pengelolaan omnichannel, pengaturan logistik, hingga strategi pemasaran online, pengembangan situs web, dan analisa layanan kepuasan pelanggan. Kami aktif mengelola toko pada berbagai platform online di Malaysia dan Indonesia.
We use cookies on our website to give you the most relevant experience by remembering your preferences and repeat visits. By clicking “Accept”, you consent to the use of ALL the cookies.
This website uses cookies to improve your experience while you navigate through the website. Out of these, the cookies that are categorized as necessary are stored on your browser as they are essential for the working of basic functionalities of the website. We also use third-party cookies that help us analyze and understand how you use this website. These cookies will be stored in your browser only with your consent. You also have the option to opt-out of these cookies. But opting out of some of these cookies may affect your browsing experience.